Sabtu, 26 November 2011

KONSTRUKSI RELAY


Konstruksi Relay Pada Saat Posisi Normally Close dan Normally Open

     
     Dari konstruksi relay diatas dapat diuraikan sistem kerja atau proses relay bekerja. Pada saat elektromagnet tidak diberikan sumber tegangan maka tidak ada medan magnet yang menarik tuas, sehingga skalar relay tetap terhubung ke terminal NC (Normally Close) seperti terlihat pada gambar di atas. Kemudian pada saat elektromagnet diberikan sumber tegangan maka terdapat medan magnet yang menarik tuas, sehingga saklar relay terhubung ke terminal NO (Normally Open) seperti terlihat pada gambar di bawah.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar